Desain VM mengacu kepada desain pengembangan media untuk tujuan kreativitas dari Medialab MIT USA, yaitu tersedianya konten divergent production dalam media tersebut atau konsep “banyak jalan menuju Roma”. Konten VM juga diperkaya dengan konten Aha Moment pada setiap topik agar anak memiliki pengalaman belajar dengan menemukan solusi yang diluar dugaan mereka. Konten Aha Moment merupakan pengalaman belajar yang dibutuhkan anak untuk pengembangan kreativitas berfikir.
Sebagai catatan, Produk hasil riset kolaborasi dengan Mitra dan Ditjen Dikti Kemdikbudristek RI melalui VM dengan merek Kit Numerasi SD/SMP ini sudah dapat diakses dengan mudah, baik melalui platform Siplah: https://siplahtelkom.com/product/peraga-matematika/3855159-paket-kit-numerasi-smp-mts-ktm001 maupun e-Katalog LKPP: https://e-katalog.lkpp.go.id/katalog/produk/detail/52914013?type=regency
Editor : Okky Adiana