Pemkot Cimahi Apel Gelar Pasukan Siaga Darurat Bencana Geo-Hidrometeorologi

Okky Adiana
Pemkot Cimahi  Apel Gelar Pasukan Siaga Darurat Bencana Geo-Hidrometeorologi. (Foto: istimewa)


Dikcy berharap dengan adanya kegiatan gelar pasukan siaga darurat bencana  geo-hidrometeorologi kita semua pemerintah dan masyarakat dapat terus meningkatkan kewaspadaan dan  kesiapsiagaan dalam menghadapi berbagai fenomena alam di setiap wilayah yang ada di Kota Cimahi khususnya saat menghadapi musim penghujan di tahun 2023/2024 ini, dan lakukan  upaya-upaya mitigasi pengurangan risiko bencana secara menyeluruh, terukur dan terencana.

“mari kita sama-sama peduli tentang kebencanaan ini, dan sama-sama melakukan pengurangan risiko bencana, mulai dari diri  pribadi, keluarga, lingkungan dan kota kita supaya kita terbebas dari dampak yang tidak kita inginkan” pungkasnya.



Editor : Okky Adiana

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network