get app
inews
Aa Text
Read Next : Sania Yulianti Wisudawan Terbaik di Unpad Tahun 2024

10.321 Peserta Ikuti UTBK-SNBT di Unpad Jatinangor

Selasa, 30 April 2024 | 16:07 WIB
header img
Sebanyak 10.321 peserta mengikuti Ujian Tulis Berbasis Komputer-Seleksi Nasional Berdasarkan Tes (UTBK-SNBT) 2024 di Pusat UTBK Universitas Padjadjaran, Jatinangor. (Foto: istimewa)

Selain itu, Inu juga menyampaikan di hari pertama pelaksanaan UTBK masih banyak ditemukan peserta yang tidak membawa kelengkapan dokumen yang diperlukan dalam bentuk cetak. Untuk itu, Inu mengimbau kepada para peserta agar lebih mempersiapkan kelengkapan berkas-berkas yang perlu dibawa ke lokasi ujian. 

 

“Perhatikan dokumen-dokumen wajib yang harus dibawa apa saja. Tata tertib yang ada pada kartu peserta itu diperhatikan kembali, termasuk berpakaian yang sopan, dan lain sebagainya,” kata Inu. 

 

Peserta dapat memperhatikan waktu pelaksanaan ujian dan hadir di lokasi paling satu jam sebelum ujian dilaksanakan sebagai antisipasi hal yang tidak diinginkan seperti tidak dapat mengikuti ujian karena keterlambatan. 

Editor : Okky Adiana

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut