UPI Raih Peringkat 1 dengan Peminat Jalur SNBP Terbanyak Se Indonesia
Rabu, 27 Maret 2024 | 21:05 WIB
Menurut Kepala Divisi Rekrutmen Mahasiswa Baru Direktorat Pendidikan Universitas Pendidikan Indonesia Prof. Dr. rer. nat. Ahmad Mudzakir, M. Si, Terdapat 3 (tiga) Program Studi UPI yang menempati 10 program studi yang memiliki tingkat keketatan tertingggi secara nasional di Indonesia. Ketiga program studi tersebut yaitu Program Studi
"Manajemen meraih peringkat 1 (Satu) dengan tingkat keketatan 1,12 %. Program Studi Kedokteran dengan meraih peringkat 6 (enam) dengan tingkat keketatan 1,45 %. Program Studi Pendidikan Ilmu Komunikasi meraih peringkat 7 (tujuh) dengan tingkat keketatan 1,45%'" ucap Ahmad Mudzakir.
Editor : Okky Adiana