HUT PDI Perjuangan ke-51, Ono Surono: Kemenangan Ganjar-Mahfud dan PDI Perjuangan Jadi Kado Terindah
Rabu, 10 Januari 2024 | 11:28 WIB
"Selaras dengan instruksi ibu Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri agar selalu turun ke rakyat, jangan pernah tinggalkan rakyat karena PDI Perjuangan ada karena rakyat. Raih kemenangan bersama rakyat,” tegas Ketua Tim Pemenangan Daerah (TPD) Jawa Barat ini.
Lebih lanjut, Ono menambahkan DPD Jawa Barat hingga DPC PDI Perjuangan kota/kabupaten juga melaksanakan upacara Peringatan HUT PDI Perjuangan ke-51.
Editor : Okky Adiana