Pusat Riset Kebencanaan, Wujud Kontribusi Unpad dalam Penanganan Bencana

Okky Adiana
Dr.sc. Yoga Andriana Sendjaja, M.Sc. (Foto: istimewa)

Saat menjadi narasumber dalam Bincang Santai FTG di Kanal YouTube Fakultas Teknik Geologi, Jumat (12/1/2024) Yoga menjelaskan, aktivitas Pusat Riset Kebencanaan Unpad tidak hanya sebatas kegiatan sosial. Sebagai pusat riset, aktivitas yang dilakukan juga berfokus pada riset tentang kebencanaan, baik sebelum (pra) maupun setelah (pasca) bencana terjadi.

 

Karena itu, aksi kemanusiaan yang dilakukan tidak hanya membantu dalam proses evakuasi serta distribusi donasi dan bantuan sosial. Tim juga aktif melakukan pendampingan penyintas pascabencana berupa pemulihan trauma.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network