Dominasi Konsumer, bank Bjb Syariah Optimistis Catat Pembiayaan Rp8,38 Triliun

Okky Adiana
Jajaran direksi bank bjb Syariah saat media Gathering di Bandung, Rabu (20/12/2023). (Foto: istimewa)


“Salah satu inovasi perbankan yang kian diminati adalah layanan Digital Onboarding, dengan fitur itu, calon nasabah bank bjb syariah bisa membuka rekening Tabungan dengan cepat dan mudah hanya melalui ponsel,” jelasnya.

Fitur lainnya yang diluncurkan pada tahun 2023 dan banyak diminati nasabah adalah call center 24 jam. Nasabah bisa menghubungi: petugas bank bjb syariah baik melalui aplikasi Mobile Maslahah dengan cara telepon langsung, online chatting dan pesan singkat, ska menghadapi kendala dalam bertransaksi.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network