1.183 Meninggal Akibat DBD, Pengakses Asuransi Mikro Demam Berdarah Meningkat

Arif Budianto
Adira Finance dan Zurich mencatat pencapaian pengakses asuransi mikro mencapai 2,7 juta. (Foto: Arif Budianto)

BANDUNG, iNewsCimahi.id - Minat masyarakat terhadap asuransi mikro demam berdarah (DBD) di Indonesia terus meningkat, seiring tingginya kasus DBD di Indonesia. Produk asuransi ini paling besar dibandingkan produk asuransi khusus kesehatan lainnya.

"Dari lima produk asuransi kami, DBD Plus paling banyak diminati, komposisinya sekitar 60 persen. Sementara sisanya produk asuransi perlindungan penyakit lainnya," kata Direktur Utama PT Zurich Asuransi Indonesia Tbk, Edhi Tjahja Negara di Mason Pine, Kota Baru Parahyangan, Kamis (27/10/2023).



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network