Subholding Gas Pertamina Sabet 14 Penghargaan Keselamatan Migas 2023

Arif Budianto
PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) selaku Subholding Gas Pertamina meraih 14 Penghargaan Keselamatan Migas 2023. (Foto: Istimewa)


Selanjutnya untuk penghargaan Patra Nirbhaya, Patra Nirbhaya Karya Utama Adinugraha III diraih oleh SOR II PGN karena telah berhasil mencapai lebih dari 44 juta Jam Kerja Aman (JKA) pada periode 8 Maret 2009 s/d 30 April 2023. Tidak hanya itu, PT Transportasi Gas Indonesia, PT Pertamina Gas Technical Management, dan PT Kalimantan Jawa Gas, juga berhasil meraih penghargaan Patra Nirbhaya Karya Adinugraha.

Patra Nirbhaya Karya Utama diraih oleh Saka Indonesia Pangkah Ltd., Operation and Maintenance Management (OMM) PGN, dan PT Perta Daya Gas. Terakhir, Saka Energi Muriah Ltd., PT Perta-Samtan Gas, dan PT PGN LNG Indonesia meraih penghargaan Patra Nirbhaya Karya Pratama.

Sebagai informasi, tercatat JKA kumulatif yang berhasil dijaga Subholding Gas Pertamina hingga Agustus 2023 mencapai lebih dari 467 juta jam tanpa kehilangan jam kerja akibat kecelakaan.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network