get app
inews
Aa Text
Read Next : Komitmen Goes Green, PosIND Resmikan Sentra Layanan Logistik Otomasi di Jakarta

Pj Wali Kota Resmikan Penggunaan Sanitasi Berbasis Masyarakat Tahun 2023

Jum'at, 19 Januari 2024 | 20:42 WIB
header img
Pj Wali Kota Cimahi Dicky Saromi meresmikan penggunaan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Sanimas) Tahun 2023 yang tersebar di beberapa kelurahan di wilayah Kota Cimahi. (Foto: istimewa)

“Alhamdulillah, hadirnya program Sanimas di 5 kelurahan telah mengubah wajah permukiman di beberapa wilayah di Kota Cimahi menjadi lebih bersih dan sehat. Di samping dampak lainnya juga meningkatkan harkat martabat masyarakat karena bebas dari buang air besar sembarangan (BABS)” paparnya, dalam siaran persnya.

 

Sementara itu Pj Wali Kota Cimahi Dicky Saromi dalam sambutannya seusai meresmikan Sistem Pengolahan Air Limbah Domestik dan Kegiatan Sanimas DAK Tahun 2023 menjelaskan sesuai dengan visi Indonesia emas 2045, maka salah satu transformasi yang diperlukan adalah transformasi sosial untuk menciptakan manusia Indonesia yang unggul. 

Editor : Okky Adiana

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut