Lazismu Jawa Barat Berbagi Ilmu dan Beasiswa Pendidikan di UM Bandung

Okky Adiana
Lazismu Jawa Barat menggelar Lazismu Goes To Campus di Auditorium KH Ahmad Dahlan lantai tiga UM Bandung pada Selasa 7 Mei 2024. (Foto: istimewa)

“Hal ini harus menjadi kebanggaan bagi kita. Saya juga berharap para mahasiswa UM Bandung bisa menjadi garda terdepan dalam gerakan filantropi. Bila perlu, setiap ada aksi, bisa menggalang dana dan jadi pihak yang terdepan. Ini bukan untuk satu pihak, melainkan semuanya, kebaikan untuk semua,” ujar Chafid.

 

Terkait pemberian beasiswa kepada tujuh mahasiswa UM Bandung, meskipun baru beberapa orang yang mendapatkannya, tetapi pihaknya memberikan apresiasi karena mendapatkan sambutan luar biasa.

 

“Di kampus  Muhammadiyah lain, dana beasiswa itu sampai miliaran, bukan lagi ratusan juta.  Acara ini juga merupakan sosialisasi Lazismu Jawa Barat kepada segenap sivitas kampus. Kami menggandeng beberapa partner untuk memberikan informasi dan pengetahuan umum kepada mahasiswa tentang literasi keuangan syariah,” pungkas Chafid.

 

Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network