DPRD Jabar Minta Sarana Prasarana Mudik Diperhatikan

Okky Adiana
Wakil Ketua DPRD Jawa Barat Ineu Purwadewi Sundari yang ikut serta dalam peninjauan mengaku belum ada peningkatan arus mudik di dua lokasi yang dikunjungi yakni Padalarang dan lingkar Kadungora (Garut). (Foto: istimewa)

Legislator Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan ini menitipkan pesan kepada para pemudik untuk selalu berhati-hati di jalan. Ineu meminta kepada pemudik yang berkendara untuk memperhatikan kesehatan juga kondisi kendaraannya masing-masing. 

 

“Bila memang sudah merasa lelah, istirahat di rest area, jangan memaksakan diri. Keselamatan adalah yang utama dan berkumpul dengan keluarga di kampung halaman adalah suatu kebahagiaan,” ucapnya. 



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network