Pakar Psikologi Unpad: Generasi Muda Perlu Kedepankan Aspek Rasional

Okky Adiana
Dr. Zainal Abidin, M.Si. (Foto: istimewa)

Tidak hanya menunjukkan keunggulan dari kandidat yang diusung, teknik-teknik persuasi yang digunakan ketika kampanye juga sekaligus memberikan penilaian negatif kepada kandidat lawan. Oleh karena itu, Zainal mengimbau agar masyarakat selalu menyadari dan kritis terhadap black campaign, hoax, dan juga fitnah yang dapat dengan mudah ditemukan ketika masa kampanye berlangsung.

 

Selanjutnya, Zainal menjelaskan bahwa persuasi menggunakan jalur periferal yang menyasar emosi, baik itu emosi positif maupun negatif, juga sering digunakan. Teknik persuasi seperti ini lebih banyak diarahkan untuk menarik simpati pemilih dari kalangan anak-anak muda.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network