BANDUNG, iNewsCimahi.id - Dosen Peneliti Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) Dr. Herman Syafri, M.Pd bersama tim berhasil mengembangkan dan memproduksi alat peraga Matematika yang diklaim sebagai “Vaksin Matematika” atau disebut VM yang dapat digunakan untuk membantu anak yang memiliki masalah dalam belajar Matematika.
Produk VM ditujukan bagi siswa sekolah pada jenjang Sekolah Dasar (SD)/ Madrasah Ibtidaiyah (MI) dan Sekolah Menengah Pertama (SMP)/ Madrasah Tsanawiyah (MTs).
Editor : Okky Adiana
Artikel Terkait