Berkontribusi untuk Ekonomi Berkelanjutan, Pegadaian Raih Dua Penghargaan Bisnis BUMN Awards 2023

Arif Budianto
PT Pegadaian meraih dua penghargaan TOP BUMN Award 2023. (Foto: istimewa)


Pada ajang tersebut, Pegadaian meraih penghargaan The Best State Owned Enterprise In 2023. Tak hanya itu, Direktur Keuangan dan Perencanaan Strategis PT Pegadaian Ferdian Timur Satyagraha juga meraih The Best CFO: Excellent In Cost Efficiently & Productivity Program berdasarkan hasil penjurian oleh Dewan Juri Independen. Diantaranya Maria Y. Benyamin selaku Direktur Pemberitaan Bisnis Indonesia serta para praktisi ekonomi nasional lainnya.

Mengusung tema “Competitiveness, Innovation, and Prosperity: Memperkuat Keberlanjutan Bisnis BUMN melalui Pemberdayaan 4 pilar TJSL”. TOP BUMN Awards 2023 merupakan ajang penghargaan yang diinisiasi oleh Bisnis Indonesia Group sebagai bentuk apresiasi kepada Badan Usaha Milik Negara (BUMN).



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network