Pemkot Cimahi Gelar Kegiatan Peningkatan Wawasan bagi Pengajar Alquran

Okky Adiana
Pemerintah Daerah Kota Cimahi melalui bagian Kesra Setda Kota Cimahi menyelenggarakan kegiatan peningkatan wawasan pengajar Alquran, di Gedung Cimahi Technopark, Senin (27/3/2023). (Foto: Istimewa)


Menurutnya kegiatan seperti ini memiliki tujuan yang sangat baik yakni untuk mengembangkan kemampuan para asatidz dan asatidzah pengajar Alquran.

“Peningkatan kualitas bacaan sangat penting, karena bagi sebagian besar terlebih makmum dalam sholat berjama'ah selalu menghendaki imam yang baik dari segi bacaannya maupun kualitas keilmuannya sehingga sholatnya tambah khusyu dan menjadi sempurna,” tegasnya.

Dikdik berharap peningkatan wawasan bagi pengajar Alquran ini diharapkan para asatidz maupun asatidzah dapat bersinergi dalam memberikan dan juga dapat menjadi mediator dalam menyampaikan informasi kepada masyarakat terkait berbagai kebijakan dan program-program pemerintah dalam melaksanakan syari’at dan tuntunan agama khususnya di Kota Cimahi.



Editor : Okky Adiana

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network