Bacol Asli Cimahi, Makanan Ringan Menggiurkan Lidah

Okky Adiana
Siapa bilang kuliner hanya ada di kota-kota tertentu saja, tengok lah di Kota Cimahi, ada berbagai macam kuliner yang tentunya memanjakan lidah. Salah satunya adalah, Bacol alias Bala-Bala Cocol. (Foto: Okky Adiana)


Dia menjeleskan, pertama jualan Bacol dari tahun 1992 silam saat orang tua masih berdagang. Setelah itu, diteruskan oleh anak-anaknya. Pada 1992, dia berjualannya di Pasar Antri Inpres lama atau yang sekarang jadi Cimahi Mal (Cimal).

"Sempat pindah-pindah sih. Pernah di pertigaan Cimal. Alhamdulillah dari 2006 pindah ke sini Jalan Sriwijaya Raya (sebrang pasar antri), Kota Cimahi," ucapnya.

Saat ditanya omzet berjualan Bacol, dirinya tidak tahu menahu, dia hanya menjual saja, hanya saja per harinya sekitar satu juta lebih.

"Kotornya 1.5 juta lah. Bahan-bahannya kayak kol, wortel biasa aja kayak gorengan, cuma yang membedakan itu hanya bumbunya saja. Alhamdulillah, mungkin cocok lidahnya. Itu yang membuat bumbunya rahasia Ibu," papar Ika.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network