Siswa Berprestasi Diganjar Uang Pembinaan dari Pemkot Cimahi

Okky Adiana
Pemerintah Kota Cimahi memberi apresiasi kepada para pelajar yang telah menorehkan prestasi pada berbagai ajang lomba sepanjang 2022. (Foto: Istimewa)


"Saya selaku pribadi dan pimpinan daerah Kota Cimahi mengucapkan terima kasih dan penghargaan yang sebesar-besarnya atas prestasi yang diraih oleh para siswa dan juga kepada semua pihak yang mendukung suksesnya kegiatan ini khususnya kepada para orang tua yang telah memberikan dukungan kepada anak-anaknya," ujar Dikdik, dari laman resmi Pemkot Cimahi, belum lama ini.

Atas prestasi yang diraih, para pelajar tersebut mendapat uang pembinaan dari Pemkot Cimahi.

"Jangan dilihat dari nilai materi, tapi diharapkan dapat terus memicu agar bisa terus berkarya dan memotivasi siswa lain ikut berprestasi mengharumkan nama Kota Cimahi," ucapnya. 

Para pelajar tersebut mengikuti berbagai kegiatan lomba dalam rangka pembinaan minat bakat dan kreatifitas jenjang SD-SMP.



Editor : Okky Adiana

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network